Monday, September 14, 2015

Cara Jitu Menaikkan Traffic Pada Blog Dengan Cepat

Cara Jitu Menaikkan Traffic Pada Blog Dengan Cepat | Memiliki traffic yang bagus pada blog adalah keinginan setiap blogger. Namun, itu sangatlah sulit untuk di dapatkan. Melakukan berbagai cara agar traffic blog bagus, namun tetap saja sepi pengunjung. Itu semua terjadi mungkin karna cara yang anda lakukan tanpa ada konsep terlebih dahulu. untuk itu, anda harus memiliki strategi atau taktik untuk menaikkan traffic pada blog anda. 

Cara Jitu Menaikkan Traffic Pada Blog Dengan Cepat

Mungkin sebagian orang masih belum terlalu mengerti cara untuk menaikkan traffic pada blog agar ramai pengunjung ini. Disini kami akan memberi cara agar blog anda ramai pengunjung.

Berikut Cara Jitu Menaikkan Traffic Pada Blog Dengan Cepat yaitu :

1. Buat Judul Artikel yang sanat Menarik

Judul dalam sebuah artikel sangatlah berpengaruh, karna yang dilihat terlebih dahulu oleh orang adalah judulnya. Jika judulnya bagus dan menarik, pasti seseorang akan tertarik untuk mengunjungi blog anda. Untuk itu, anda harus memikirkan dengan matang terlebih dahulu judul yang menarik untuk artikel anda. Sisipkan kata-kata yang memikat pengunjung, misalnya cara jitu atau cara ampuh, dan lain sebagainya.

2. Usahakan Artikel Ditulis Sendiri ( Bukan Hasil Copas )

Kesalahan terbesar bagi pengelola blog adalah artikel yang diposting merupakan hasil dari copy paste. Artikel hasil dari copy paste ini tidak akan bisa menaikkan traffic blog anda. Selain itu, google lebih menyukai artikel yang hasil tulisannya bukan dari copy paste, dan google akan menampilkan artikel anda dihalaman pertama saat pencarian topik tertentu. Jadi usahakan artikel yang akan anda posting pada blog anda bukan hasil dari copy paste. manfaat lain dari menulis artikel sendiri ini adalah bisa menambah pengetahuan dan wawasan anda dan itu akan membuat anda lebih cerdas karna bisa mengetahui informasi yang ada saat ini.

3. Buatlah artikel yang saling terkait

Manfaat dari membuat artikel yang berketerkaitan ini adalah ketika tertarik membaca salah satu postingan anda, pembaca akan membaca lagi postingan yang lainnya dan itu akan membuat pembaca betah berada diblog anda.

4. Ganti Tema Artikel Secara Berkala

Setelah anda membuat artikel yang saling terkait, usahakan lagi anda membuat artikel yang bertema lain dan juga menarik. Artikel dengan tema yang berbeda tersebut usahakan juga dibuat dengan saling terkait. Dengan begitu pengunjung tidak akan merasa bosan karna pembahasan yang monoton.

5. Rajin posting atau Update Blog

Sesuatu yang harus dilakukan oleh pengelola blogger adalah rajin memposting atau mengupdate blognya. Hal ini akan membuat pengunjung selalu mengunjungi blog anda karna selalu ada updute terbaru sehingga pengunjung tidak ingin ketinggalan update-an anda. Lakukanlah update-an secara teratur dan terjadwal. misalnya setiap hari mengupdate 5 artikel.

6. Buatlah Desain Blog yang Menarik

Selanjutnya adalah anda harus membuat desain blog anda semenarik mungkin. Pilihlah tamplate yang menarik tetapi juga memiliki loading yang ringan. Karna jika loading tamplate yang berat, bisa jadi pembaca akan langsung mengklik close dan tertarik mengunjungi blog anda.

8. Beri Gambar Yang Menarik dan Sesuai Dengan Isi Artikel

Selain judul, yang paling berpengaruh untuk menarik pengunjung adalah gambar dari artikel yang anda posting. Gambar yang menarik akan menarik pengunjung meski artikel anda tidak mempunyai judul yang cukup menarik. Oleh karna itu, pilihlah gambar yang menarik namun tetap sesuai dengan isi postingan anda.

9.  Submit Artikel di Google Webmaster dan Media Sosial

Cara ini bermanfaat agar blog kita terindeks di mesin pencari google. Selain di google, anda juga bisa menyebarkan di Media sosial, misalnya facebook, twitter, dll. Selain ditempat tersebut anda juga bisa mensubmit di beberapa tempat free untuk submit artikel anda. Dengan melakukan cara ini, maka dengan otomatis pembaca akan mengunjungi blog anda.

Demikian Cara Jitu Menaikkan Traffic Pada Blog Dengan Cepat dari kami. Semoga bisa bermanfaat untuk anda dan semoga bisa menambah pengetahuan anda tentang blog. Nulis Dapet Duit


Cara Jitu Menaikkan Traffic Pada Blog Dengan Cepat Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Cong Wafi

0 comments:

Post a Comment